• Overview
  • Trip Outline
  • Trip Includes
  • Trip Excludes
  • Reviews
  • Booking
  • FAQ

paket tour padang bukittinggi 3 hari 2 malam

paket tour untuk berwisata ke Padang - Bukittinggi, harga yang bersahabat ramah dikantong tetapi tetap dengan kualitas service terbaik. Nafta Holiday merupakan pilihan travel agent yang tepat untuk perjalanan terbaik anda.

Day 1

  • Peserta tour akan dijemput oleh Tour Guide kami yang sudah standby di Bandara Internasional Minangkabau
  • Transportasi selama tour juga sudah kami sediakan dan standby di Bandara Internasional Minangkabau
  • Perjalanan dimulai menuju kota bukittinggi
  • Foto stop di Air terjun lembah anai
  • Makan siang di Local Restaurant
  • Shopping di putri minang & Minang kayo
  • Menikmati bika tepian talago dengan view persawahan dan tepoian danau
  • sampai di Bukiittinggi, check in Hotel, dinner

Day 2

  • Sarapan pagi di hotel, setelah sarapan check out hotel dan tour dilanjutkan ke panorama ngarai sianok
  • tour ke jam gadang & pasar ateh bukittinggi
  • sebelum makan siang, tour dilanjiutkan ke puncak lawang
  • Mengunjungi kilang gula tebu kerbau berkaca mata
  • Menikmati keindahan panorama danau maninjau di puncak lawang
  • makan siang di local restaurant
  • perjalanan dilanjutkan ke Padang
  • sampai di padang, makan malam dan check in hotel padang

Day 3

  • Sarapan pagi di hotel, setelah sarapan check out hotel
  • city tour padang, mengunjungi jembatan siti nurbaya, cina town, batu malin kundang
  • Peserta tour diantar kembali menuju aiport untuk melakukan penerbangan kembali ke daerah asal.
  • TOUR END

PAKET INCLUDE

  • Transportasi selama tour
  • Fullboard Meals
  • Driver & Tour Guide
  • Tiket masuk destinasi wisata
  • Hotel bintang 3 atau bintang 4
  • Parking & tax
  • Air Mineral
  • Foto & Dokumentasi video edit

PAKET EXCLUDE

  • Penambahan Destinasi Wisata
  • Penambahan makan dan minum diluar program
  • Minibar di hotel
  • Local Tour Guide di Lobang jepang
  • Personal Shopping
  • Flight Ticket
  • Driver & Tour guide Tips

There are no reviews yet.

Be the first to review “Paket tour padang bukittinggi (3hari/2malam)”

Please wait...

No Details Found